List Berita

2 Mahasiswa S3 PPI Mengikuti International Conference di UGM

November 7, 2016, oleh: nimda-s3

Alivermana Wiguna dan Wahyudi Setiawan, mahasiswa Program Doktor Psikologi Pendidikan Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, mengikuti serangkaian kegiatan forum 5th International Conference of International Association of Muslim Psychologists pada 4-6 November di University Club Universitas Gajah Mada Yogyakarta. Pada kegiatan konferensi internasional ini, Wahyudi Setiawan mempresentasikan makalahnya yang berjudul  “Parenting of Kyai Java; Phenomenological Study of Success

Mahasiswa S3 PPI Mengikuti 2nd ICET 2016 di Malang

November 7, 2016, oleh: nimda-s3

Mahasiswa Program Doktor Psikologi Pendidikan Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, Moh. Toriqul Chaer, pada tanggal 5-6 November 2016 mengikuti  2nd  International Converence On Education and Training(ICET) yang diadakan oleh Fakultas Ilmu Pendidikan (FIP) Universitas Negeri Malang (UM) di Aula Utama gedung A3 lantai 2 Universitas Malang. Toriqul merupakan mahasiswa semester 3 penerima beasiswa Mora Scholarship.   Pada

Ujian Naskah Disertasi Promovendus Alivermana Wiguna

November 3, 2016, oleh: nimda-s3

  Yogyakarta, pada hari Kamis 3 November 2016 telah diselenggarankan Ujian Naskah Disertasi (Tertutup) mahasiswa S3 Psikologi Pendidikan Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta atas nama Alivermana Wiguna [2010201001] dengan judul disertasi IMAN SEBAGAI BASIS PSIKOLOGI PENGEMBANGAN KARAKTER (Studi Konseptual Al-Qur’an dan Al-Hadits) yang bertempat di Ruang Sidang Direktur Pascasarjana Gedung Pascasarjana UMY Lantai 1.   Hadir sebagai Dosen Penilai/Penguji diantaranya :

Ujian Naskah Disertasi Promovendus Rejono

October 29, 2016, oleh: nimda-s3

Yogyakarta, pada hari Sabtu 29 Oktober 2016 telah diselenggarankan Ujian Naskah Disertasi (Tertutup) mahasiswa S3 Psikologi Pendidikan Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta atas nama Rejono [2009201040] dengan judul disertasi “Motiivasi Belajar Santri dalam Implementasi Kurikulum Pondok Pesantren Al-Ishlah Sendangagung Paciran Lamongan Jawa Timur” yang bertempat di Ruang Sidang Direktur Pascasarjana Gedung Pascasarjana UMY Lantai 1. Hadir sebagai Dosen Penilai/Penguji diantaranya : Dr.

Ujian Naskah Disertasi Promovendus Syarifan Nurjan

October 27, 2016, oleh: nimda-s3

Yogyakarta, pada hari Kamis 27 Oktober 2016 telah diselenggarankan Ujian Naskah Disertasi (Pendahuluan) mahasiswa S3 Psikologi Pendidikan Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta atas nama Syarifan Nurjan [20132010009] dengan judul disertasi “Kecenderungan Perilaku Delinkuensi Remaja di Lembaga Pendidikan Islam” yang bertempat di Ruang Sidang Direktur Pascasarjana Gedung Pascasarjana UMY Lantai 1. Hadir sebagai Dosen Penilai/Penguji diantaranya : Dr. Muhammad Anis, M.A. (Ketua

Pascasarjana UMY Me-Yudisium 86 Mahasiswa

October 24, 2016, oleh: nimda-s3

Jum’at (21/10/2016) Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Yogyakarta melaksanakan Yudisium periode I Tahun Akademik 2016/2017 dan Kuliah Akhir Studi di Ruang Seminar Gedung Pascasarjana kampus terpadu UMY. Pelaksanaan Yudisium dipimpin oleh Direktur Program Pascasarjana UMY Dr. Achmad Nurmandi, M.Sc. dan dihadiri oleh Semua Kaprodi di lingkungan Pascasarjana UMY. Pada Yudisium Periode I Tahun Akademik 2016/2017 ini diikuti

UMY Wisuda 1.316 Mahasiswa

October 24, 2016, oleh: nimda-s3

Universitas Muhammadiyah Yogyakarta (UMY) kembali mengadakan wisuda Program Vokasi, Sarjana, dan Pascasarjana periode I di Sportorium Kampus Terpadu UMY, Sabtu (22/10). Pada periode pertama ini,  UMY meluluskan mahasiswanya sebanyak total 1.316 Wisudawan/Wisudawati yang terdiri dari Program Vokasi sebanyak 39 Wisudawan/Wisudawati, Program Sarjana sebanyak 1.198 wisudawan dan Program Pascasarjana sebanyak 79 Wisudawan/Wisudawati. Wisudawan terbaik untuk jenjang S1

Muhammadiyah Bendung Arus Kristenisasi Lewat Pendidikan

October 21, 2016, oleh: nimda-s3

Muhammadiyah dalam membendung arus kristenisasi bisa dikatakan cukup unik. Jika saat ini umumnya banyak muncul pemikiran bahwa untuk membendung arus kristenasi dilakukan dengan melibatkan amarah, namun berbeda halnya dengan KH. Ahmad Dahlan. Tokoh pendiri Organisasi Muhammadiyah ini, membendung arus kristenisasi melalui gerakan-gerakan pembaruan di bidang pendidikan. Hal tersebut sebagai tertuang dalam buku “Membendung Arus, Respon

Dosen S3 PPI UMY Mengikuti Konferensi Internasional di Bali

October 20, 2016, oleh: nimda-s3

Dosen Program Doktor Psikologi Pendidikan Islam Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, Dr. Azam Syukur Rahmatullah, pada tanggal 19-20 Oktober 2016 mengikuti International Conference on Social and Political Issues (ICSPI) 2016 bertema “Knowledge and Social Transformations” di Sanur Paradise Plaza Hotel, Bali. Kegiatan Konferensi diselenggarakan oleh Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Indonesia. Turut hadir sebagai Keynote Speaker

Kuliah Umum Pascasarjana UMY oleh Prof. Djamaludin Ancok.

October 20, 2016, oleh: nimda-s3

Senin (17/10/2016) Program Pascasarjana Universitas Muhammadiyah Yogyakarta menggelar Kuliah Umum bagi mahasiswa baru dengan pembicara Prof. Djamaludin Ancok, PhD seorang pakar dibidang Psikologi dan Guru Besar Universitas Gajah Mada (UGM). Dalam kegiatan Kuliah Umum yang diselenggarakan di Ruang Seminar Gedung Pascasarjana lantai 4 tersebut, Prof. Djamaludin Ancok, PhD membawakan  materi tentang “Urgensi Pendekatan Psikologis dalam